KECAMATAN KARAWACI SALURKAN BPNT TAHAP PERTAMA 2017

Spread the love

Jurnalline.com, Kota Tangerang – Wilayah Utara Kecamatan Karawaci Kota Tangerang menyalurkan Bantuan Pangan Non Tunai Tahap  Pertama Th.2017  Ke 6 Kelurahan, Pelaksanaan penyaluran tersebut di Pusatkan Di Gedung Olah Raga (GOR) Kelurahan Pabuaran Tumpeng Kecamatan Karawaci Kota Tangerang pada, Jum’at (15/09/2017).

Ke Enam Kelurahan  Penerima  BPNT tersebut di antaranya, Kelurahan Pabuaran Tumpeng 238 Orang, Kelurahan Sumur Pacing 112 Orang, Kelurahan Nambo Jaya 98 Orang, Kelurahan Bugel 176 Orang dan Kelurahan Pabuaran 282 Orang dengan Total keseluruhan 1.071 Orang Penerima Bantuan, dari 6 kelurahan.

Menurut  Rosyani selaku Kasi Dayasos Dinsos Kota Tangerang Mengatakan, Bahwa proses penyaluran BPNT ini di lakukan oleh pengurus Tenaga Kesejahteraan Sosial Kecamatan (TKSK) Kecamatan Karawaci, dan Alhamdulillah tidak ada kendala dalam pelaksanaan penyaluranya di 16 Kelurahan yang ada di Kecamatan Karawaci ini, dan berasnya pun sekarang kalau kita lihat Bagus serta sangat layak kosomsi tidak seperti tahun-tahun lalu,
Ujarnya.

Sementara itu ditempat yang sama Soraya selaku pengurus  Tenaga Kesejahteraan Sosial Kecamatan (TKSK)  menjelaskan, Bahwa bagusnya kualitas beras raskin saat ini karena kami datangkan langsung dari karawang, dan 1 KK mendapat 20 kilo beras, minyak 2 liter dan gula 2 kilo, Kita sesuikan dengan anggaranya saja, yang mana Per KK sebesar Rp. 220 ribu, Terangnya.

Guna pengantisipasi hal-hal yang tidak di inginkan, Penyaluran BPNT tersebut mendapat pengawalan dari jajaran Polsek Karawaci Khususnya Binamas Pabuaran Tumpeng Bripka Asep Saefudin dan dari Intelkam serta Unsur Shabara.

(GusNur)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.