PPK Se OKI Dilantik dan Dikukuhkan

Spread the love

Jurnalline.com, Kayuagung OKI (Sumsel) – Sebanyak sembilan puluh (90) orang Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) yang berada di 18 Kecamatan Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI) dilantik oleh Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) di gedung kesenian Kayuagung, (4/11/2017.

Adapun komposisi jumlah PPK disetiap Kecamatan sebanyak 5 orang dan berhak mengambil sumpah serta dilantik, setiap PPK yang akan dilantik tersebut telah lulus seleksi Administrasi, test tertulis dan wawancara yang telah dilakukan oleh KPU OKI pada beberapa waktu lalu.

Dalam sambutannya Ketua KPU OKI Dedi Irawan S.IP M.Si mengatakan meminta kepada masyarakat untuk dapat memilih serta pemimpin yang dipilih kelak mampu menjadi pemimpin yang berintegritas tinggi serta peduli akan kesejahteraan masyarakatnya,”ucap dedi.

selanjutnya, berharap kepada para PPK yang dilantik untuk bekerja propesional dan jujur, janganlah para PPK sekali-kali bermain “mata” pada pemilihan baik bupati dan wakil bupati serta gubernur dan wakil gubernur tahun 2018.

” kepada PPK yang telah dikukuhkan secara otomatis langkah anda di parpol baik sebagai pengurus atau anggota secara otomatis telah terbatas mengingat saudara adalah PPK serta layanilah masyarakat pada pemilihan nanti dengan maksimal dan jangan pernah melakukan kecurangan,”harapnya sembari menegaskan.

sementara itu Sekretaris KPU OKI Dra. Dirta sarina menyampaikan Surat Keputusan (SK) pelantikan PPK dengan nomor 43/Kpts/KPU-Kab. 006435450/XI/2017 Tentang Penetapan PPK dalam penyelenggaraan pemilihan Bupati dan wakil bupati OKI serta pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur tahun 2018.

adapun nama-nama PPK yang dilantik tadi diantaranya sebagai berikut

Kecamatan Kayuagung.

Dedi Kesuma S.İP, Abdul Hamid Amd, M.Tohir, Herlia Purnama SE, Sweet Memori

Kecamatan Tanjung Lubuk

Komariah, Firmansyah, Hefriansyah A.M.Kep, Agus Jauhari, Ali Husin S.S.

Kecamatan Pampangan

Hendra, Ahmad Mukhsin, M.Andrianto, Andi Marsa, İshak ST

Kecamatan Tulung Selapan

Sempri, Burhani A.Md, Pijan Subari, Mat Nasa, Makmun

Kecamatan Sp.Padang

Fatkur Rohman, Darmoni A.Md, Yadi Pariko, Asariono, Dodi Yansen SE

Kecamatan Pangkalan Lampam

Nazarudin, Antoni Eka Winova, Nasir, Hamka, Tifhe Sultan

Kecamatan Sungai Menang

Ahmad Sayuti, Rusnadi, Edi Yanto, Dirmansyah, Hermanto S.Pd

Kecamatan Jejawi

Feri İndratno, Fachrur Rozi, Willy, Ahda Salmiah, Desi Eka Sari

Kecamatan Teluk Gelam

Julian ST, A.Rifai, Fahrul, Peri, Aidil Fitriadi

 

Kecamatan Mesuji Makmur

Mailin Trianti, M.Windu Yudhistira, Antoni Ahyar, Nur Surahman, Slamet Widodo

Kecamatan Pedamaran

Ediman Aseh S.Pdi, Firdi Ardiansyah, Ahkmad Syarmidi, Leo Pramanja A.Md, Rudi Edoe Imansyah

Kecamatan Pedamaran Timur

Bambang S, Ari Firmansyah, M.Yasin, Eri Winarti, Haris

Kecamatan Air Sugihan

M.Syaikoni, Kholidin, Rokhyati Anfibi, Suhardi, Teguh Prayitno

Kecamatan Cengal

Jainduddin, Al Mubarok, Jansen, Surdedi S.Pd, Wiwin Safitri

Kecamatan Lempuing

Shokib, Herry Kurniawan, Andri Sapuan, Mafrul Hidayat, Merizon

Kecamatan Lempuing Jaya

Edi Purwanto SE, Amdani, Sugimo, H.Sasromijoyo S.Pd, Juniska

Kecamatan Mesuji

Purnomo S.Pd M.Si, Hetty Sri Giarti S.Pd M.Si, Agustian Nainggolan.

Kecamatan Mesuji Raya

Eri Sandi, Hening Rayani, M.Abdurrohim, Hartono, M.Nurhuda S.Pd M.Si

 

(Novi)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.