Jurnalline.com, Jakarta – Polres Metro Jakarta Timur bersama dengan Polsek Metro Kramat Jati Jakarta Timur menggelar apel gabungan antisipasi pengamanan Jelang Hari Raya Imlek di objek Wisata Taman Mini Indonesia Indah. Apel digelar di Area Parkir Utara Taman Mini Indonesia Indah, Minggu 3 Febuari 2019, pagi tadi.
Kabag Ops Polres Metro Jakarta Timur AKBP. R Ariel SH, mengambil alih apel dengan jumlah kekuatan 138 personil gabungan yang terdiri dari :
1.Narkoba PMJ : 5 pers
2. Pam Ovit PMJ. : 5 pers
3.Lalu lintas. : 5 pers
4. Polsek Cipayung : 22 Pers
5. PMI. : 30 pers
6. Dishub. : 21 pers
7. Pol PP. : 100 pers
Dalam sambutannya
Kabag Ops Polres Jak Tim AKBP. R Ariel, SH mengatakan, ”
~ _trimakasih kepada seluruh anggota yg telah melaksanakan apel Pengamanan objek Wisata TMI dalam rangka pengamanan libur Tahun Baru imlek_
~ _Apel gabungan pada hari ini kita melaksanakan pengamanan perayaan hari raya Imlek Polsek Cipayung akan melaksanakan pengamanan, dari tgl 1-5 Januari 2019 dan pengamanan puncak Perayaan tahun Bari imlek tgl 10 Januari 2019 dan rencana akan dihadiri Presiden RI_
~ _Silakan untuk masing – masing satker menempati sesuai yg telah diploting masing – masing kesatuan ~
Sedangkan arahan Kapolsek Cipayung Kompol H.Darmo Suhartono, S.ip.SH.MM,
~ _Trimakasih atas telah berlangsung apel gabungan pengananan tahun baru imlek di TMII_
~ _Dipersilakan unk Satuan Sat Pol PP dan Dishub serta PMI unk menempati politing yg telah ditentukan masing – masing satker._
~ _Selamat bertugas semoga kegiatan pengaman dapat berlangsung dengan aman dan tertib_
_Seluruh Peserta apel menempati Ploting yg telah ditentukan_
Kegiatan apel gabungan ini selain di hadiri jajaran Polres Metro Jakarta Timur dan Jajaran Polsek Cipayung, juga di hadiri oleh Waka Polsek Cipayung Haerudin, Kanit Intelkam AKP Nanang Wahyudi SH, KaposTaman Mini Indonesia Indah IPDA Sudirman, Kasikum IPDA R.R Erni, SH, Kasiops Dishub S.Sialoho, Kasiops Sat Pol PP Kecamatan Cipayung Widodo S.Sos.
Pantauan jurnalline.com apel gabungan berjalan dengan tertib dan aman. Dilanjutkan peserta apel menempati plotting yang telah ditentukan.
(Yti)
Copyright © 2017 Jurnalline Cyber Media