Pemdes Pinbetsel Salurkan Seragam Sekolah Bagi Siswa Baru SD dan SMP

Spread the love

Jurnalline.com, MINAHASA — Pemerintah Desa Pinabetengan Selatan Kecamatan Tompaso Barat Kab.Minahasa Selasa, (24/07/20224) Menyalurkan bantuan pendidikan berupa Seragam dan kelengkapannya yang bersumber dari Dana Desa tahun ajaran 2024-2025.

Hal ini dikatakan Hukum tua Wanly Lempoy, kepada wartawan media ini memasuki tahun ajaran baru seperti tahun sebelumnya kembali mennyalurkam bantuan pendidikan berupa seragam, sepatu, tas, topi, ikat pinggang, dasi dan juga kaos kaki bagi siswa-i kelas 1 SD & kelas 1 SMP di Desa Pinabetengan Selatan.

“Dirinya berharap mereka yang menerima bantuan tersebut, Semoga dapat bermanfaat.” Ujarnya

Dirinya menambahkan lewat bantuan ini akan menambah spirit kepada siswa baru tersebut untuk terus belajar dalam menggapai cita – cita.

Adapun diketahui bantuan pendidikan berupa Seragam dan kelengkapannya yang bersumber dari Dana Desa tahun ajaran 2024-2025, yakni berjumlah 17 siswa kelas 1 SD dan
12 siswa kelas 1 SMP. (EffendyIskandar)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.