Jurnalline.com, Sulut – Bupati Minahasa Ir Royke Octavian Roring M.Si IPu Menghadiri Tatap Muka Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Jahjanto S.I.P dan KAPOLRI Jendral Polisi Drs Idham Azis. M.Si Bersama Masyarakat Sulawesi Utara Dalam Rangka Komitmen Bersama Menciptakan Sulut Hebat dilaksanakan di Graha Gubernuran Bumi Beringin Manado Senin, (23/12/2019).
Bupati Ir Royke Oktavian Roring, MSi mengapresiasi kegiatan ini, harapan boleh terus tercipta kebersamaan dan keberagaman antar umat beragama di Sulut khususnya Kabupaten minahasa.
Gubernur Sulawesi Utara Olly Dondokambey SE, didampingi Wakil Gubernur Drs Steven O.E Kandouw, Sekprov Sulut Edwin Silangen SE MS, Ketua DPRD Prov Sulut Andrei Angouw.
Deklarasi dan Komitmen Ciptakan Sulut Hebat ini dihadiri oleh Tokoh Agama, Tokoh Masyarakat, LSM, FKPPI, KNPI, Karang Taruna, Organisasi Kemasyarakatan, serta kelompok masyarakat.
Disaksikan langsung oleh KAPOLRI Jendral Polisi Drs Idham Azis. M.Si dan Arahan Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Jahjanto S.I.P.
Kegiatan dilanjutkan Ucapan Terimakasih oleh Gubernur Sulawesi Utara Olly Dondokambey SE, Sebelumnya Arahan dibawakan langsung oleh KAPOLRI Jendral Polisi Drs Idham Azis. M.Si dan Arahan Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Jahjanto S.I.P.
Turut hadir Pangdam XIII Merdeka Mayjen TNI Tiopan Aritonang, Kapolda Sulut Irjen Pol DR Remigius Sigid Triharjanto SH MS.i, Ketua DPRD Kab Minahasa Ibu Glady Kandouw, Kapolres Minahasa, Dandim Kab Minahasa, Para Toko Agama, Toko Masyarakat. Jajaran Forkopimda Se Sulut, dan tamu undangan.
Penulis : EffendyIskandar
Editor : Ndre
Copyright © 2017 Jurnalline Cyber Media