Sekda Watania Buka Rakor TPID Penanganan Inflasi Kab.Minahasa

Spread the love

Jurnalline.com, Minahasa – Berdasarkan pembentukan TPID kabupaten Minahasa sesuai SK Bupati No.36 tahun 2022 tertanggal (7/01/2022),
Dan Pembentukan Satgas Ketahanan Pangan berdasarkan SK Bupati bernomer 493 tertanggal (20/10/2022).

Sekdakab Lynda Watania saat memimpin Rapat Koordinasi Bulanan TPID menyampaikan bahwa tujuan Rakor ini guna Memantau dan monitoring harga dipasar, Tradisional Ritel dan Sentra produksi Pertanian dan pelaksanaan hight level Meeteng.

Tujuan Rapat rutin TPID kab.Minahasa ini,Beberapa hal penting sesuai edaran Bupati Nomer 611/BM-1x-2022 tentang gerakan tanam pangan cepat panen untuk Tokoh Agama , Jemaat dan Umat, Pemberian Bansos bagi 2ribu KPM, dan manfaat cipta lapangan kerja (padatkarya), Subsidi biaya transportasi, Holtikultura dan Pasar murah sebanyak 4.274paket, dan ketersediaan pangan melibatkan TNI Kejaksaan, dan Polres pada pencanangan menanam dan beternak, serta mengoptimalkan program kegiatan Dana Desa sebesar 20peraen untuk ketahanan Pangan.

Adapun kegiatan ini turut dihadiri kantor Perwakilan BI Sulut, PT Pertamina, Perum Bulog provinsi, dan BPS juga oleh TPID pada Rakornas secara Hybrid rutin dilaksanakan oleh Kemendagri.

(IskandarEffendy)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.