Berita Foto Koramil 1302/03 Kakas Siapkan Beberapa Jenis Pohon Untuk Diserahkan Ke Masyarakat

Spread the love

Jurnalline.com, Kakas (MINAHASA) — Pohon menghasilkan oksigen yang sangat berguna bagi kelangsungan hidup manusia, Dengan adanya pepohonan di lingkungan sekitar tempat tinggal menjadi nyaman serta rindang.

Jika lingkungan rindang dengan banyak ditumbuhi pepohonan akan terasa lebih nyaman, sejuk, serta menambah indah pemandangan.

Dari pantauan media ini, Kamis (22/08/2024) di halaman kantor Koramil 03/Kakas, terlihat beberapa jenis Pohon: seperti Durian, Mahoni, Nantu dan beberapa jenis Pohon yang disiapkan Anggota Koramil 03/,Kakas selanjutnya nanti diserahkan kepada masyarakat. Akan dapat membantu mereka dikemudian hari.

Sementara itu tim MC1302/Minahasa Warno Detuge, saat peninjauan sangat berharap Pohon yang disiapkan oleh Koramil 03/Kakas ini akan dapat bermanfaat kepada masyarakat. (Semoga dengan disiapkannya Pohon dari Koramil03/Minahasa akan memberikan manfaat Dimas mendatang.” Tukasnya (EffendyIskanda)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.